Bodi mobil chevrolet captiva ini terlihat besar, menawan serta banyak lekukan yang membuat body mobil chevrolet captiva ini nampak elegant. terbukti dari kokohnya mobil bagian depan serta slebor dan bemper yang memiliki dua lampu kecil untuk penerangan di waktu cuaca kabut datang, untuk lampunya sendiri memang didesain dan di konsep kotak begitu karena untuk memadukan antara bagian depan mobil dan belakang serta body mobil yang besar, jika di beri lampu kecil maka tidak akan sesuai karena bisa tidak kelihatan.
Chevrolet Captiva VCDi Diesel
Dilihat dari sisi belakang Mobil chevrolet Captiva ini memang nampal seperti SUV yang hampir mirip ke sedan, tapi bentuk pintu belakang yang didesain modern pembukaan ke atas inilah yang membuat mobil ini elegant, serta sporty, lampu stopan merah yang di bulerin warnah putih di tengahnya memang nampak anggun, apalagi kalau di tambahin spoiler atas tambah keren lagi. bukan hanya itu ada pula tambahan yang di berikan dan di konsep pada mobil ini yaitu knalpot belakang yang didesain dua lubang pembuangan membuat chevrolet captiva ini mosel sporty, Baca Mobil Chevrolet Zafira.
Mobil dan Harga Chevrolet Captiva Seccond
Berikut Adalah daftar harga mobil bekas chevrolet captiva beserta tahun keluarannya :
Chevrolet Captiva Th 2007 = 215jt
Chevrolet Captiva LT Diesel Th 2008 = 265jt
Chevrolet Captiva Matic 2008 = 225jt
Chevrolet Captiva VCDi Diesel 2011 = 295jt
Sekian Saya menjelaskan harga harga mobil bekas yang sekarang berada pada bursa mobil di indonesia ini, semoga harga mobil chevrolet captiva ini bisa membantu anda untuk lebih berhati-hati dalam mencari mobil bekas.
4.5
0 comments: